Matur nuwun mas Asef (Saeful Anwar) sudah mengajak saya berbagi pengetahuan tentang produksi Audio Visual dalam mata kuliah Sastra di Universitas Sanata Dharma Yogyakarta untuk produksi audio visual. Semoga bermanfaat sedikit yang saya punya ini. Sampai jumpa lagi :D
Asef Saeful Anwar adalah kakak kelas saya di Pesantren Sunan Pandan Aran di Yogyakarta. Beliau adalah seorang dosen sekarang. Pada kesempatan ini saya berbagi tentang rumus dasar komunikasi, flow produksi audio visual sederhana dan memutar 2 karya saya; Film Kacang & Lanjaran (Hindra, 2015) & video klip Hagia - Barasuara (RMM, 2016)
No comments:
Post a Comment